Rapat Evaluasi Kinerja 2024.

Disdukcapil Klaten bersama Bagian Organisasi melaksanakan rapat evaluasi kinerja Tahun 2024 sebagai langkah strategis untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan kinerja di Tahun 2025.
Kegiatan ini berlangsung pada Kamis (23/01/2025) dengan semangat kolaborasi dan komitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat Klaten.
What's Your Reaction?






